
Nakamura Surabaya merupakan tempat pijat profesional di Surabaya yang menyediakan terapi kesehatan tradisional ala jepang, dilakukan oleh pengusada atau terapis yang telah terlatih dan melewati Quality Control, dengan landasan ilmu kesehatan barat (anatomi, fisiologi, patofisiologi dll) dan ilmu kesehatan timur (Seitai, Akupresur, meridian, Yin- Yang, Tsubo terapi dll) yang telah tersertifikasi oleh lembaga Sertifikasi Kompetensi yang diakui secara resmi oleh pemerintah.
Semua pengusada atau terapis telah melalui penyuluhan kurang lebih satu bulan di solo. Dan trainernya sebagian besar berlatar belakang pendidikan kesehatan dan dididik oleh ahli terapi dari Jepang.
Selain sebagai training center bagi terapis, Solo adalah kantor pusatnya Nakamura The Healing Touch. Karena sang pemilik atau CEO Founder “Gus Minging” adalah orang asli solo jawa tengah. Selain itu, Nakamura Surabaya juga memiliki ruang yang nyaman yang dilengkapi dengan full AC dan pilihan musik yang menenangkan di tambah aroma therapy yang menambah tubuh dan pikiran menjadi lebih rileks.
Berbagai treatment bersifat preventif, promotif dan kuratif disediakan untuk Anda yang ingin lebih sehat dan bugar secara alami. Melayani terapi dari anak-anak, dewasa hingga lansia. Sangat rekomendasi di jadikan tempat pijat keluarga di Surabaya.
Harga Nakamura Surabaya
Tarif Pijat di Nakamura The Healing Touch di Berbagai Daerah bisa saja berbeda. Teknik pijat ala Asia Timur, seperti Jepang memang semakin diminati oleh masyarakat di Indonesia. Untuk mendapatkan layanan pijat ala Negeri Sakura pun tidak sulit karena sudah ada beberapa tempat pijat di surabaya yang menawarkannya seperti Nakamura Surabaya ini.
Memiliki layanan unggulan bertajuk Seitai, tempat ini mematok tarif atau harga pijat surabaya di kisaran puluhan ribu hingga ratusan ribu rupiah, tergantung jenis treatment dan paket pijat yang dipilih.
Tempat pijat yang memiliki kantor pusat di Kota Solo ini memang mengunggulkan Seitai sebagai layanan pijat untuk konsumen. Seitai sendiri adalah terapi tradisional Jepang yang bertujuan untuk menyelaraskan tubuh secara alami sehingga tercapai kesehatan tubuh dan jiwa secara alami.
Terapi ini menggunakan jari, tangan, dan bagian tubuh yang lain untuk menstimulasi titik akupunktur (tsubo) atau bagian tubuh lainnya sehingga aliran Qi dan darah yang terblokir karena masalah psikologi (stres, gelisah, tegang, lelah mental) atau fisiologi (penyakit kronis atau akut, kelelahan fisik, pegal) menjadi lancar.
Nakamura sendiri sudah tersebar di berbagai kota besar di Indonesia. Selain di Surabaya, tempat pijat tersebut juga telah beroperasi di Ambon, Bali, Balikpapan, Bandung, Banjarbaru, Banjarmasin, Bekasi, Cirebon, Gresik, Jakarta, Jember, Kediri, Klaten, Kendari, Banyuwangi, Madiun, Magelang, Makassar, Malang, Manado, Mojokerto, Palu, Pontianak, Salatiga, Sragen, Solo, Semarang, Tulungagung, Tuban, Nakamura Sidoarjo, Wonogiri, hingga Yogyakarta dan Papua.
Secara umum, Nakamura The Healing Touch tidak hanya menawarkan pijat refleksi kaki, melainkan akupresur di seluruh tubuh, termasuk tangan, leher, pundak, punggung, dan kepala. Penambahan fokus terapi juga dilakukan pada tulang belakang untuk menganalisis suatu penyakit, sesuai dengan tujuan Seitai dari Jepang yang artinya penyelarasan tubuh.
Di samping itu, tempat pijat Surabaya tersebut juga menyediakan aromatherapy berupa minyak esensial yang diperoleh dari ekstrak tumbuhan yang digunakan selama terapi dan dioleskan ke kulit. Minyak esensial ini dikatakan sangat baik untuk mengurangi stres dan juga menghaluskan kulit serta mampu mengurangi ketegangan otot.
Untuk mencoba berbagai layanan yang ada di Nakamura The Healing Touch, tentunya Anda perlu membayar tarif layanannya. Harga layanan pijat di Nakamura The Healing Touch tidak terikat dan dapat berubah sewaktu-waktu tanpa adanya pemberitahuan terlebih dahulu.
Sebagai informasi, tarif Nakamura Surabaya The Healing Touch berkisar Rp 35.000 hingga Rp 200.000 an per orang. Tergantung treatment dan ruangan yang di pesan. Karena Nakamura juga menyediakan ruang reguler, eksekutif dan VIP.
Berikut kami sajikan informasi terkini harga pijat Nakamura Surabaya.

Tarif Nakamura Surabaya
- Terapis seluruh tubuh 2 jam Rp. 150.000 – Rp. 200.000 an
- Mixed Treatment 2 Jam Rp. 130.000 – Rp. 170.000
- Seitai Jepang 1 Jam Rp. 95.000 – Rp. 135.000
- Seitai Leher Dan Pundak 30 Menit Rp. 50.000 – Rp. 70.000
- Akupresur Wajah 30 Menit Rp. 85.000 – Rp. 125.000
- Terapi Zona / Reflexology 60 Menit Rp. 75.000 – Rp. 115.000
- Akupresur Tangan 30 Menit 60 Menit Rp. 50.000 – Rp. 70.000
- Akupresur Anak 1 Jam Rp. 75.000 – Rp. 105.000
- Ear candle 20 Menit Rp. 50.000 – Rp. 70.000
- Masculin Power Therapy 1 Jam Rp. 90.000 – Rp. 130.000
- Female Wellness Therapy 1 Jam Rp. 90.000 – Rp. 130.000
- Terapi Perawatan Pinggang 1 Jam Rp. 80.000 – Rp. 120.000
- Terapi Pundak Beku 1 Jam Rp. 80.000 – Rp. 120.000
- Terapi Perawatan Lutut 1 Jam Rp. 80.000 – Rp. 120.000
- Kerokan 45 Menit Rp. 85.000
Note; Harga sewaktu-waktu bisa berubah.
Lokasi Nakamura Surabaya
Di Surabaya sendiri nakamura mempunyai 5 cabang, pastikan Anda datang ke nakamura terdekat supaya lebih menghemat waktu dan biaya.
Nakamura Merr

Alamat: Ruko Central Business Park no.28 Jl. Dr. Ir. H. Soekarno / MERR, Semolowaru, Kec. Sukolilo, Kota SBY, Jawa Timur 60119
Jam Buka : 10.00 – 22.00
Telepon: 0812-2227-988
Nakamura Sutorejo

Alamat: Ruko Sutorejo Prima Utara Blok PDD 2 Sutorejo Prima Utara Blok PDD 2, Kalisari, Kec. Mulyorejo, Kota SBY, Jawa Timur 60113
Jam Buka: 10.00 – 22.00
Telepon: 0812-3170-0023
Informasi terbaru bahwa Nakamura sutorejo sempat tutup karena efek pandemi, dan jadi satu lokasi dengan Nakamura Merr yang lebih strategis. Namun beberapa waktu lalu Nakamura Sutorejo sudah kembali buka seperti biasa.
Nakamura Gwalk Citraland

Alamat: G Walk Shop House w2-20 citraland, Lontar, Kec. Sambikerep, Kota SBY, Jawa Timur 60217
Jam: Buka: 10.30 – 22.30
Telepon: 0812-3170-0077
Nakamura Darmo Permai

Alamat: Jalan, Jl. Raya Darmo Permai Selatan No.18, Pradahkalikendal, Kec. Dukuhpakis, Kota SBY, Jawa Timur 60226
Jam Buka: 10.30 – 22.30
Telepon: 0812-3170-0088
Nakamura Pasar Besar

Alamat: Jl. Ps. Besar Wetan No.24 B, Alun-alun Contong, Kec. Bubutan, Kota SBY, Jawa Timur 60174
Jam Buka: 10.00 – 22.00
Telepon: 0812-3170-0022
Itu lokasi cabang Nakamura di Surabaya diambil dari website resminya. Selain Nakamura Surabaya ternyata banyak juga penyedia layanan pijat online yang bisa menjadi referensi saat Anda malas datang ke tempat pijat. Salah satunya ialah layanan pijat panggilan Surabaya yang menyediakan terapis wanita/pria profesional dan berpengalaman yang bisa dipanggil ke tempat Anda seperti hotel dan rumah.
Keunggulan Pijat di Nakamura Surabaya
1. Terapis Profesional
Tenaga Terapi professional pria dan wanita yang mayoritas berdasar belakang kesehatan (D3 fisioterapi, perawat, dan kesehatan yang lain) yang dididik oleh pakar therapy dari JEPANG.
2. Akupresur
Pendekatan oriental jepang berdasar beberapa titik akupuntur dan meredian yang menyebar di semua badan bagus untuk penangkalan, perawatan dan pengobatan dari beragam jenis penyakit.
3. Kiropraksi
Therapy ini memusatkan pada stimulan di wilayah sekitaran tulang belakang dimulai dari leher, punggung dan pinggang untuk hilangkan rasa pegal, linu dan menolong penangkalan beragam penyakit. Rileks dan perasaan nyaman akan ada sesudah terapi.
4. Aromaterapi
Essential oil dari extract tetumbuhan yang dipakai sepanjang therapy dibalurkan ke kulit yang baik sekali untuk kurangi stress dan melembutkan kulit dan kurangi kemelut otot. Wewangianterapi dilaksanakan dengan membakar dengan burner unik hingga ada merebak wewangian yang berperan sebagai therapy.
5. Musik Terapi
Opsi musik yang bisa keluarkan gelombang Beta yang sanggup membuat rileks dan kurangi stress dan membuat kesetimbangan jiwa dan badan.
6. Kenyaman
Tempat Full AC dibuat bertopik ALAM hingga Anda akan berasa rileks dan hilangkan stress dan kemelut otot.
7. Tidak Buka Baju
Ini sebagai therapy revolusioner yang tidak mewajibkan pasien/konsumen untuk buka pakaian tapi pasien tetap berasa nyaman. Dengan begitu therapy ini bisa diterima oleh semua kelompok dimulai dari anak-anak s/d orang dewasa baik yang berhijab atau tidak.
Nakamura Surabaya sebagai penyembuhan tradisional Jepang mengetahui penyakit pada tahapan yang paling awalnya pada diagnosis dan memberikan instruksi customer untuk ambil beberapa langkah pencegahan. Therapy Nakamura dilaksanakan untuk capai keseimbangan keadaan badan dan jiwa secara alami.
Pegiat penyembuhan Jepang bukan hanya menolong customer untuk hilangkan sakit, tapi juga untuk capai titik harmonisasi dengan alam. Di Jepang, orang yakin jika tiap orang mempunyai ketidakserasian dengan badannya yang disebabkan karena sikap duduk, rutinitas, makanan, keadaan mental dan fisik yang kurang normal.
Menjadi tujuan therapy di Nakamura ialah secara stabil cari titik keseimbangan. Disamping itu penglihatan holistik pada kesehatan fisik (mekanisme pernapasan, perputaran darah, otot dll.), psikis (emosi, pemikiran, psikis) dan religius sebagai factor yang paling ditegaskan dalam terapi.
Merasa sakit kerap disebabkan oleh penekanan yang akut atau mungkin tidak seharusnya pada otot. Ini menyebabkan kemelut pada otot. Terkadang, keadaan otot ini masih tetap tegang karena nerve reporting station terus-terusan menyampaikan pesan ‘tegang’ meskipun sumber penekanan sudah tiada.
Ketidak berhasilan untuk hentikan pesan untuk santai kerap karena rutinitas kebiasaan, bentuk badan, posisi duduk, berdiri dan jalan yang buruk dan penekanan emosi. Misalkan, seorang yang selalu memakai bahu kanannya untuk membawa tas yang berat, akan kelihatan bahu kanannya semakin tinggi dibanding dengan bahu kiri meskipun tidak sedang membawa tas.
Pemakaian tsubo therapy pada Nakamura seitai memberi manfaat untuk hilangkan cairan yang terpusat di otot yang kontraksi. Ini berpengaruh bersihkan beberapa materi yang beracun seperti lactic acid yang mengakibatkan kram.
Mekanisme lymphatic yang bekerja untuk bersihkan toksin akan terstimulasi untuk bersihkan toksin dari sel dan membenahi perputaran darah. Dengan bertambahnya kemampuan pembuluh kapiler darah, karena itu angin segar akan mengucur ke beberapa sel otot dan menolong dalam kurangi dampak dari toksin yang menyebabkan rasa sakit.
Luar biasa kelebihan dan manfaat untuk kesehatan tubuh Anda yang diberikan Nakamura Surabaya kepada setiap dan calon customernya. Segeralah datang ke tempat Nakamura pijat bersama keluarga tercinta, dapatkan banyak promo dan diskon menarik dengan menghubungi Admin Nakamura terdekat. Terima Kasih.